WAKALA INDUK NUSANTARA is a member of wim
Jakarta, 28 Agustus 2013
Ngobrol Asyik Dinar Dirham dan JAWARA Business Forum, Amal Nyata Muamalah
Endah Widowati - JAWARA Bekasi, Salah satu pemilik Salmaa Baraka Food
JAWARA, sebagai ujung tombak penegakan rukun zakat dan muamalah, senantiasa bergerak dan mengamalkan penggunaan dinar dirham pada setiap kesempatan.


Dalam rangka menjalankan perintah Allah dan Rasul khususnya dalam hal muamalah perdagangan serta memperkuat jalinan silaturrahim dan memperluas peluang usaha, JAWARA (Jaringan Wirausahawan dan Pengguna Dinar Dirham Nusantara) kembali mengajak seluruh lapisan masyarakat untuk bergabung dalam acara "NGOBROL ASYIK DINAR DIRHAM", satu format acara yang ringan dan santai tapi tetao memiliki esensi penting dalam menyebarluaskan pemahaman penggunaan dinar dirham di tengah-tengah masyarakat.

Agak berbeda dengan acara yang sudah dijalnkan dalam "Ngobrol Asyik" kali ini dilengkapi dengan inisiatif terkini JAWARA, yaitu JAWARA Business Forum, yang bertujuan untuk saling membuka peluang usaha diantara anggota JAWARA. Acara santai tapi serius ini akan diselenggarakan pada:

Hari, tanggal : Sabtu, 31 Agustus 2013
Waktu : Pk. 09.00 - 11.00
Tempat : Mi Jawara, Ruko Kranggan Permai Blok RT16 No. 09, Kranggan,
Jatisampurna, Bekasi Selatan (Cibubur), Seberang Plaza Cibubu

Agenda:

* Kopdar dan sarapan bersama
* JAWARA Business Forum (sharing peluang usaha dan kemungkinan perluasan jaringan)
* Gelar dagangan (muamalah menggunakan alat tukar Dirham/Dinar)

Kontribusi : 1/2 Dirham (pengganti biaya makan pagi)
Konfirmasi kehadiran : SMS/WA ke 082117394555 (tempat terbatas)

Rute:
* Dari Tol JORR : exit GT Jatiwarna, menuju arah Kranggan Cibubur. Sebelum sampai di perempatan Kranggan - Plaza Cibubur ada kompleks ruko Kranggan Permai di sebelah kanan jalan, masuk ke kompleks ruko. Lokasi Mi Jawara di samping bank CIMB / Bimbel Nurul Fikri.

* Dari arah Depok/Cimanggis : lewat jalan raya Cibubur - Transyogi arah Kota Wisata. Sebelum Kota Wisata ada perempatan lampu merah Plaza Cibubur. Ruko Kranggan Permai ada di sebelah kiri jalan. Masuk ke parkiran kompleks ruko. Lokasi Mi Jawara di samping bank CIMB / Bimbel Nurul Fikri.

Mari bergabung bersama para pembuat perubahan.
Bersama Kita Bisa dan Kuat

Dibaca : 1123 kali


Bookmark and Share

lainnya
Index kategori : Berita
NILAI TUKAR DINAR DIRHAM
21-08-2014 , Kamis Pagi

DINAR EMAS
Nisfu (1/2) Dinar - Rp. 1.032.500,-
Dinar - Rp. 2.065.000,-
Dinarayn - Rp. 4.130.000,-

DIRHAM PERAK
Daniq (1/6) Dirham - Rp. 11.600,-
Nisfu (1/2) Dirham - Rp. 35.000,-
Dirham - Rp. 70.000,-
Dirhamayn - Rp. 140.000,-
Khamsa - Rp. 350.000,-

WAKTU OPERASI JARINGAN WAKALA
Senin - Jumat, Pukul 10.00 - 15.30 WIB
kecuali hari besar dan libur nasional

ALAMAT JARINGAN WAKALA ? Klik Disini

Dinar
Dinar Emas
22 k | 4.25gr
Dirham
Dirham Perak
99,9 k | 2.975gr
Fulus tembaga
Fulus Tembaga
------
Agenda & Pengumuman

FHP SAI Ciganjur
Kamis, 25 Juli 2013
Pkl 10.00 - 16.00 WIB

Festival Hari Pasaran SAIBless
Sabtu, 20 Juli 2013
Pkl 10.00 - 14.00 WIB

DAFTAR NEWSLETTER KLIK DISINI
Dapatkan berita, artikel, nilai tukar Dinar Dirham via email anda.

KIOS JAWARA



. lanjut




. lanjut




. lanjut



© Wakala Induk Nusantara
Jasa Web Design Profesional